FinTalk EPS. 169 - Merencanakan Warisan Agar Tidak Menjadi Konflik Keluarga
Manage episode 397053175 series 2662032
Halo semua, gimana kabarnya selasa ini?
Kali ini kita akan membahas mengenai warisan, sebenarnya seberapa penting sih warisan itu? dan bagaimana cara mempersiapkannya? Seperti biasa topik ini akan dibahas oleh Melvin Mumpuni (Founder dan CEO Finansialku.com) dan Yehosyuah Beniha Noah, S.E., CFP® (Perencana Keuangan Finansialku.com)
Yuk dengerin sampai akhir!
185 episódios